Pemeriksaan siswa PAUD SDIDTK di Kecamatan Kalibagor rutun dilakukan setiap tahun sekali oleh tim pemeriksa dari Puskesmas Kalibagor
Pelayanan
PENJARINGAN KESEHATAN TAHUN 2017
Penjaringan kesehatan di seluruh sekolah di Kecamatan Kalibagor sudah berhasil dilaksanakan dengan lancar dan sukses, dengan pencapaian target 100% .Sebanyak 32 sekolah berhasil dijaring yaitu SD/MI 23 sekolah, SMP/MTS 7 seolah dan SMA/SMK 2 sekolah.
SENAM ANTI STRUK LANSIA DESA PEKAJA
Senam anti struk bersama LANSIA di POSYANDU LANSIA desa Pekaja. Senam dilaksanakan pada tanggal 24 Oktober 2017 oleh petugas ibu bidan Sumini.
KELAS IBU BALITA DESA PEKAJA
Kelas Ibu Balita desa Pekaja dilaksanakan pada tanggal 10 Oktober 2017. Petugas Oleh ibu bidan Hj. Sulastri dan ibu bidan Sumini.
KELAS IBU HAMIL
Kelas ibu hamil dilaksanakan oleh bidan desa Puskesmas Kalibagor. Kegiatan yang dilakukan yaitu senam ibu hamil yang di dampingi oleh bidan desa.
DHE DAN PEMERIKSAAN KESGILUT WILAYAH KERJA PUSKESMAS KALIBAGOR 2017
Salah satu kegiatan Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) dan Usaha Kesehatan gigi sekolah UKGS di Puskesmas Kalibagor adalah melaksanakan pemeriksaan gigi dan mulut dengan sasaran seluruh siswa kelas 3 SD di Kecamatan Kalibagor, kegiatan pertama kali dilakukan di SD NEGERI 3 PEKAJA yang dilaksanakan pada